Topik Tuberkulosis

Pasien Tuberkulosis Resistensi Obat (TBC RO) yang telah sembuh. Foto: Istimewa

Health

Apa Itu TBC RO dan Cara Pengobatannya

Health | Minggu, 13 Oktober 2024 - 10:33 WIB

Minggu, 13 Oktober 2024 - 10:33 WIB

Pati – Tuberkulosis Resistensi Obat (TBC RO) adalah penyakit TBC yang disebabkan oleh kuman Micobacterium Tuberkulosis yang sudah mengalami resistansi atau kebal terhadap obat…